Selamat datang di website Aur Gading
Selamat datang di website Aur Gading
Senin - Jumat 08.00 - 16.00
Address
Dusun Batu Tajam Desa Aur Gading Kecamatan Tumbang TitiDesa Aur Gading Memiliki Kawasan Pertanian Dan Perkebunan Yang Cukup Luas
Visi-Misi Kepala Desa Aur
Gading disamping merupakan
Visi-Misi Kepala Desa Terpilih, juga diintegrasikan dengan keinginan bersama
masyarakat desa untuk mengatasi permasalahan yang ada dan pengembangan Desa ke
depan, dimana proses penyusunannya dilakukan secara partisipatif mulai dari tingkat
Dusun sampai tingkat Desa.
Adapun Visi Kepala Desa Aur Gading, sebagai berikut:
“Terwujudnya Desa Aur Gading yang lebih baik untuk
membangun masyarakat yang adil, transfaransi dan bermartabat menuju desa
sejahtera mandiri”.
Dalam meraih visi Desa Aur Gading seperti yang sudah dijabarkan diatas dengan mempertimbangkan potensi
dan hambatan baik internal maupun eksternal, maka disusunlah Misi Desa Aur Gading diantaranya:
1.
Meningkatkan
system pelayanan administrasi Pemerintah Desa serta menyelenggarakan birokrasi
pemeritah yang profisional, bersih, berakhlak dan berinovasi.
2.
Membangun
dan mendorong usaha-usaha untuk pengembangan dan optimalisasi sector pertanian.
3.
Mewujudkan
system usaha mandiri melalui program pengembangan Badan Usaha Milik Desa (
BUMDES )
4.
Mendorong
pemberdayaan masyarakat dan penyelenggaraan Pemerintah Desa yang adil, merata
dan mandiri.
5.
Meningkatkan
pembangunan infrastruktur, mendukung program Pemerintah dibidang pendidikan,
kesehatan, social, dan olah raga serta pengelolaan di dalam pengembangan seni
budaya dan hak-hak masyarakat adat.
2022 - 2025 ©Aur Gading